Rabu minggu ketiga di bulan Agustus, yang bertepatan dengan Hari Kemerdekaan Indonesia. Selamat ulang tahun, Indonesia!
Banyak cara yang dilakukan warga Indonesia hari ini untuk merayakan hari ulang tahun negeri tercinta ini. Salah satunya, tentu saja, dengan melaksanakan upacara (yang tampaknya wajib bagi anak-anak usia sekolah dan para pekerja di badan usaha milik negara). Sementara yang lain dengan ikut serta dalam lomba-lomba yang semarak.
Lalu bagaimana denganku?
Karena hari ini terasa sama saja dengan hari kemarin, jadi ya ... tak ada sesuatu yang spesial yang aku lakukan. Tapi aku rasa ... karena hari ini Rabu dan Rabu adalah hari di mana aku mengirimkan permohonan ke Semesta, maka aku rasa tak ada yang lebih tepat lagi selain mengirimkan harapan ke Semesta untuk merayakan hari yang spesial untuk negara yang berusia 71 tahun di tahun ini.
Tapi sebelum itu, kalian boleh lihat foto yang ada di bawah ini:
2nd book mail this month! Dengan cover-cover yang enak sekali buat difoto! xD
Selain itu, dua hari yang lalu (atau mungkin kemarin? I'm not sure, hahah), aku baru tahu kalau bukunya Morgan Matson, si penulis The Unexpected Everything, ada yang udah diterjemahkan ke bahasa Indonesia! Surprise, surprise!
Dan covernya keren bengot! Sangat Instagramable! xD
Apakah buku itu yang akan jadi WW edisi kali ini? Tidak. Tapi aku memasukkan buku itu ke dalam daftar WW juga, tapi tidak prioritas. Tidak seperti buku di bawah ini:
Beberapa hari yang lalu aku menonton adaptasi filmnya (buatan Disney) dan tak menyangka kalau filmnya bagus!
Namanya juga klasik ya, jelas baguslah! xD
Yah, karena aku sudah mengatakan alasannya, jadi ya ... udah. Gitu doang. Semoga aku bisa segera mencoret buku ini dalam daftar harapan (aka mewujud jadi nyata). Sekali lagi, Happy Independence Day, Indonesia!
Banyak cara yang dilakukan warga Indonesia hari ini untuk merayakan hari ulang tahun negeri tercinta ini. Salah satunya, tentu saja, dengan melaksanakan upacara (yang tampaknya wajib bagi anak-anak usia sekolah dan para pekerja di badan usaha milik negara). Sementara yang lain dengan ikut serta dalam lomba-lomba yang semarak.
Lalu bagaimana denganku?
Karena hari ini terasa sama saja dengan hari kemarin, jadi ya ... tak ada sesuatu yang spesial yang aku lakukan. Tapi aku rasa ... karena hari ini Rabu dan Rabu adalah hari di mana aku mengirimkan permohonan ke Semesta, maka aku rasa tak ada yang lebih tepat lagi selain mengirimkan harapan ke Semesta untuk merayakan hari yang spesial untuk negara yang berusia 71 tahun di tahun ini.
Tapi sebelum itu, kalian boleh lihat foto yang ada di bawah ini:
2nd book mail this month! Dengan cover-cover yang enak sekali buat difoto! xD
Selain itu, dua hari yang lalu (atau mungkin kemarin? I'm not sure, hahah), aku baru tahu kalau bukunya Morgan Matson, si penulis The Unexpected Everything, ada yang udah diterjemahkan ke bahasa Indonesia! Surprise, surprise!
Dan covernya keren bengot! Sangat Instagramable! xD
Apakah buku itu yang akan jadi WW edisi kali ini? Tidak. Tapi aku memasukkan buku itu ke dalam daftar WW juga, tapi tidak prioritas. Tidak seperti buku di bawah ini:
The Jungle Book by Rudyard Kipling
Beberapa hari yang lalu aku menonton adaptasi filmnya (buatan Disney) dan tak menyangka kalau filmnya bagus!
Namanya juga klasik ya, jelas baguslah! xD
Yah, karena aku sudah mengatakan alasannya, jadi ya ... udah. Gitu doang. Semoga aku bisa segera mencoret buku ini dalam daftar harapan (aka mewujud jadi nyata). Sekali lagi, Happy Independence Day, Indonesia!
Btw, teman-teman yang baru pertama batja dan dengar Wishful Wednesday, pasti bertanya-tanya, apa sih Wishful Wednesday itu? WW itu adalah meme yang di-host oleh kak Astrid, dimana para partisipan menulis harapan "buku apa yang menjadi wishlist-mu".
Lalu, gimana cara ikutan? Silakan buka kotak dibawah ini.
Cara ikutan Wishful Wednesday?:
P. S. Selama beberapa minggu ini blog ini lagi-lagi hanya dimeriahkan oleh WW .___.
Hm...
BalasHapusKalau boleh saran sih, coba cari buku THE JUNGLE BOOK dari penerbit lain deh. The Jungle Book terbitan GPU typo bertebaran banyak banget. Serius banyak banget dan terjemahannya agak aneh di beberapa kalimat yang bikin kurang asyik bacanya.
Padahal penerjemahnya Djokolelono, tapi terasa buku ini diterbitkan tanpa di-edit atau setelah melalui proses QC.
Cukup kecewa karena penerbitnya adalah penerbit besar sekelas GPU :(
Mungkin saya bakal tetap beli versi ini, Bang. Mengingat covernya, hahah. Saya tidak begitu peduli dengan typo sik. Jadi tak ada masalah. Soalnya yang terbitan penerbit lain covernya kurang okeh heheh.
Hapus