Wishful Wednesday [20]

Hari ini hari Rabu. Saatnya membagi pada dunia buku apa saja yang jadi wishlist-ku minggu ini.

Dan... Buku yang jadi wishlist-ku itu adalah...

Newsflesh Trilogy (Feed, Deadline, Blackout) karya Mira Grant
Buku bergenre zombie ini sudah pernah aku rekomendasikan di Friday's Recommendation saking bikin aku sangat penasaran. Bagaimana tidak? Soalnya tokoh utama dalam buku itu adalah seorang blogger! Dan karena ini dystopia, salah satu genre favoritku akhir-akhir ini, jelas musuhnya adalah pemerintah.


Btw, teman-teman yang baru pertama batja dan dengar Wishful Wednesday, pasti bertanya-tanya, apa sih Wishful Wednesday itu? WW itu adalah meme yang di-host oleh kak Astrid, dimana para partisipan menulis harapan "buku apa yang menjadi wishlist-mu".

Lalu, gimana cara ikutan? Silakan buka kotak dibawah ini.

Cara ikutan Wishful Wednesday?:
1. Silakan follow blog Books To Share – atau tambahkan di blogroll/link blogmu =)
2. Buat posting mengenai buku-buku (boleh lebih dari 1) yang jadi inceran kalian minggu ini, mulai dari yang bakal segera dibeli, sampai yang paling mustahil dan hanya sebatas mimpi. Oya, sertakan juga alasan kenapa buku itu masuk dalam wishlist kalian ya!
3. Tinggalkan link postingan Wishful Wednesday kalian di Mr. Linky (klik saja tombol Mr. Linky di bagian bawah post). Kalau mau, silakan tambahkan button Wishful Wednesday di posting kalian.
4. Mari saling berkunjung ke sesama blogger yang sudah ikut share wishlistnya di hari Rabu =)

8 comments:

  1. ehhh keren nih kayaknya...blom pernah denger tentang buku ini..dan jarang banget baca tentang zombie :D semoga segera tercapai yaaa

    BalasHapus
  2. Semoga tercapai ya jun punya bukunya ^^

    Tapi saya ogah baca buku itu :p gak suka zombie~

    BalasHapus
  3. waa tentang blogger..
    jd pengen baca juga..

    BalasHapus
  4. kalo zombie baru baca Warm Bodies =)) trus zombi sama dystopia gimana ceritanya tuh

    BalasHapus
  5. semoga tercapai ya mas. dari covernya, keliahatnya keren isinya :)

    BalasHapus
  6. >> Dweedy Ananta
    Amin. Makasih Nan :D
    Kenapa ogah, Nan? :O

    >> Nathalia D.P.
    Iya, makanya saya penasaran dengan buku ini :D

    >> Alluna Maharani
    Iya, dan patut banget dikoleksi :)))

    >> Peri Hutan
    Lho, Kak Sulis nggak tau ya kalo Warm Bodies itu dystopia juga? :O
    Nah, kalo yg di Feed ini temlennya mengambil waktu setelah plague ._.

    >> Tezar
    Amin, makasih mas Tezar :)

    BalasHapus

 

I'm part of...

Follower

Hey, Jun!